Industri Manufaktur Dan Mengapa Harus ACCURATE ? < Accurate Accounting
Industri manufaktur furniture berskala ekspor saat ini semakin berkembang dan juga kompetisi antar sesama pelaku usaha juga semakin besar, hal ini tentu saja membuat daya saing ke arah yang positif akan kwalitas produk serta pemasaran semakin besar. Hal tersebut di atas tentu saja harus di dukung oleh administrasi yang baik bagi setiap perusahaan, tidak hanya melihat seberapa baik kwalitas produk jadi yang di hasilkan atau seberapa banyak produk jadi yang berhasil di ekspor ke luar negeri, akan tetapi harus juga di lihat seberapa besar cost yang telah perusahaan keluarkan untuk mendapatkan itu semua.
akuntansi pabrik, program akuntansi pabrik, akuntansi manufacture, accurate enterprise
24650
post-template-default,single,single-post,postid-24650,single-format-standard,ajax_updown_fade,page_not_loaded,,select-theme-ver-3.8.1,wpb-js-composer js-comp-ver-5.1.1,vc_responsive
 

Industri Manufaktur Dan Mengapa Harus ACCURATE ?

Industri Manufaktur Dan Mengapa Harus ACCURATE ?

Industri manufaktur furniture berskala ekspor saat ini semakin berkembang dan juga kompetisi antar sesama pelaku usaha juga semakin besar, hal ini tentu saja membuat daya saing ke arah yang positif akan kwalitas produk serta pemasaran semakin besar.
Hal tersebut di atas tentu saja harus di dukung oleh administrasi yang baik bagi setiap perusahaan, tidak hanya melihat seberapa baik kwalitas produk jadi yang di hasilkan atau seberapa banyak produk jadi yang berhasil di ekspor ke luar negeri, akan tetapi harus juga di lihat seberapa besar cost yang telah perusahaan keluarkan untuk mendapatkan itu semua.

Sebagai contoh kasus berdasarkan pengalaman saya bekerja sebagai Implementor Accurate Accounting  di sebuah perusahaan furniture, misal Perusahaan A pada bulan berjalan berhasil mengirim 30 container produknya ke luar negeri dengan cost sebesar Rp.2.850.0000.000 dan mendapatkan profit sebesar Rp. 125.000.000, sementara Perusahaan B hanya mendapatkan profit sebesar Rp.110.000.000 pada bulan berjalan dengan cost Rp.1.275.000.000.
Dari contoh kasus di atas jelas Perusahaan B lebih baik dari Perusahaan A karena dapat memaksimalkan profit yang di dapat berbanding cost yang di keluarkan, hipotesa sementara yang muncul antara lain :

Apakah harga jual produk jadi Perusahaan A lebih rendah dari Perusahaan B ?
Apakah Perusahaan A sudah membuat produk jadi sesuai standard cost perusahaan ?
Kalaupun ternyata produk jadi yang di hasilkan Perusahaan A tidak sesuai dengan standard cost, variabel – variabel apakah yang mempengaruhi hal tersebut ?

Dengan ACCURATE Enterprise perusahaan akan dengan mudah mengetahui selisih antara standard cost dan actual cost dalam proses produksi nya, tidak hanya itu variabel – variabel yang menjadi penyebab timbulnya selisih / varian juga dapat di ketahui dengan mudah, misalnya karena harga bahan baku yang naik sementara nilai jual produk jadi masih menggunakan harga lama, terlalu banyak overtime upah tenaga kerja langsung, waktu pengerjaan proses produksi yang tidak sesuai rencana, terlalu banyak barang rusak dalam proses produksi, dll.

Variabel – variabel penyebab timbulnya selisih / varian dapat di ketahui dengan pasti, sehingga pihak manajemen perusahaan dapat menganalisa dan mengambil keputusan yang tepat di periode berikutnya.

Modul Manufacture (Pabrikasi) pada ACCURATE5 ENTERPRISE merupakan modul yang diperuntukkan bagi perusahaan pabrikasi, yang berfungsi untuk membantu proses pencatatan produksi.

Sistem pabrikasi adalah sistem yang kompleks. Sehingga membutuhkan teknologi informasi yang memiliki modul manufacture (Pabrikasi) untuk membantu menangani proses produksi yang terjadi di perusahaan anda.

Sehingga dengan system Manufacture ini akan sangat membantu anda untuk melakukan pencatatan dan Laporan Produksi dengan sangat efektif dan Efisien, Akurat dan menyenangkan, Anda tidak lagi dipusingkan dengan pembuatan transaksi dan laporan Manufacture/produksi yang sangat menyulitkan


Ikuti tutorial bagaimana cara menggunakan Modul Manufacture di Accurate Enterprise dengan klik pada Link Download PDF Di bawah ini

No Comments

Sorry, the comment form is closed at this time.